GONG menganggap bahwa informasi pribadi pengguna sangat penting. Untuk itu pada halaman kebijakan privasi ini kami memberitahukan penggunaan informasi pribadi pengguna pada situs gong.id.
Log Files
Seperti kebanyakan situs lainnya, GONG menggunakan log files untuk mencatat informasi pengguna, seperti alamat protokol internet (internet protocol disingkat IP), peramban web (browser), penyelenggara jasa internet (internet service provider disingkat ISP), waktu kunjungan, waktu selesai kunjungan dan pencatatan aksi klik tautan di situs gong.id. Informasi tersebut digunakan untuk keperluan administrasi dan untuk menganalisa statistik dari pengguna.
Cookies
Cookie adalah satu bagian data yang dikirim oleh situs dan disimpan di peramban pengguna yang berkaitan dengan informasi tentang pengguna tersebut. GONG menggunakan cookie untuk mencatat preferensi dan akses pengguna situs. Cookie digunakan agar kami dapat memberikan layanan sesuai dengan masing-masing pengguna.
Informasi Lain
Situs kami terdapat berbagai tautan ke situs yang dimiliki dan dioperasikan oleh pihak ketiga, kami tidak bertanggung jawab atas konten dan kebijakan penggunaan informasi pribadi di situs-situs tersebut.
Persetujuan
Dengan menggunakan situs gong.id, maka Anda setuju terhadap kebijakan privasi kami.
*Kebijakan privasi ini dapat diubah atau ditambah sewaktu-waktu. Setiap perubahan akan ditampilkan di halaman ini.